Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro (Undip) Semarang - Dok. FK Undip.
Sumber :
  • Tim tvOne - Didiet Cordiaz

Undip Buka Suara Soal Penetapan Tiga Tersangka Perundungan dr Aulia Risma: Mereka Tidak Bersalah...

Kamis, 26 Desember 2024 - 18:28 WIB

"Jadi kita fokus dulu. Kita kan berpikir bahwa mereka tidak salah kan. Sehingga kita tetap patuh. Nanti kalau memang ada kesalahan, itu beda lagi, akan kita proses juga," ujar dia saat dihubungi awak media, Rabu (24/12/2024).

"Tapi ini kan kita fokus dulu, satu per satu untuk kasus hukumnya dulu. Dan kami komitmen membantu mereka, karena kami dari awal menyatakan komitmen bahwa mereka tidak salah," sambung Yunanto.

Yunanto mengaku tidak kaget saat mendengar kabar tiga civitas akademika Undip tersebut ditetapkan sebagai tersangka.

"Kalau kaget sih, kami kan dari awal sudah mengikuti prosedur-prosedur terus itu, dan ketika ditetapkan ya, seperti itu lah konsekuensinya," ucap Yunanto.

Sosok Senior Undip yang Membully dr Aulia Risma

Terungkap sosok dokter senior yang diduga aktif membully mahasiswi PPDS Universitas Diponegoro (Undip) dr Aulia Risma Lestari.

Polda Jateng telah menetapkan tiga tersangka kasus dugaan prundungan terhadap mahasiswi PPDS Undip dr Aulia Risma Lestari.

Berita Terkait :
1
2
3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:03
01:39
01:46
05:50
01:18
07:15
Viral