Anggota Komisi VII DPR RI, Atalia Praratya di kediaman korban, Rabu (08/01/2025)..
Sumber :
  • Ilham Ariyansyah/tvOne

Anggota DPR RI Atalia Praratya Geram, Kasus Perundungan dan Pelecehan Seksual Bocah SD Asal Garut Dibungkam

Rabu, 8 Januari 2025 - 17:25 WIB

"Nah kami pun sebetulnya kecewa karena laporan ini baru datang beberapa hari terakhir ini, padahal kejadiannya sudah dua tahun yang lalu," katanya.

Ia mengungkapkan, pihak keluarga korban sudah melakukan pelaporan pasca kejadian perundungan tersebut. Namun, pihak keluarga korban dibungkam agar tidak melapor dan membawa masalah ke ranah hukum.

"Saya tanya ke ibu yang bersangkutan, ibu korban, ibu korban mengatakan bahwa sebetulnya kejadian ini sudah dilaporkan semenjak kejadian terjadi. Tapi dibungkam oleh semua pihak yang berada di wilayah mereka termasuk perangkat kewilayahan dan pelaku," ucap Atalia.

Lebih lanjut, Atalia mengatakan, pihaknya bersama Jabar Bantuan Hukum (JBH) akan melakukan pendampingan dan advokasi untuk korban. Ia juga berencana untuk mengunjungi langsung lokasi kejadian di Garut Jawa Barat.

"Nanti insya Allah karena wilayahnya di Garut Jadi insya Allah minggu depan Kita akan ke sana," kata Atalia.

Ibu Bocah Korban Perundungan Asal Garut Hingga Alami Infeksi Malah Dapatkan Intimidasi Perangkat Desa, Dituduh Cemarkan Nama Baik
Sumber :
  • Ilham Ariyansyah/tvOne

 

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:11
01:14
01:09
11:06
02:21
21:38
Viral