Bripka Syahid Relakan Tubuhnya Jadi Jembatan, Bantu Warga Seberangi Jalan yang Terputus Akibat Longsor di NTB.
Sumber :
  • Tangkapan layar

Bripka Syahid Relakan Tubuhnya Jadi Jembatan, Bantu Warga Seberangi Jalan yang Terputus Akibat Longsor di NTB

Jumat, 17 Januari 2025 - 10:13 WIB

Dedi mengatakan Polri tidak akan pernah berhenti berbenah dalam rangka untuk menjaga kepercayaan publik.

Sebelumnya, aksi Bripka Syahid menjadi viral di media sosial.

Dalam video yang viral itu tampak Bripka Syahid menidurkan tubuhnya di tengah-tengah jalan yang terputus akibat bencana longsor di Kecamatan Sekongkang, Sumbawa Barat, NTB pada 10 Januari 2025.

Tampak pula ibu dan anak yang hendak melintas menginjakkan kaki mereka pada punggung Bripka Syahid sebagai tumpuan untuk menyeberang. (ant/nsi)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:52
10:14
01:07
04:54
01:50
07:48
Viral