

Sumber :
- ANTARA
Siap-siap Rumah Iwan Lukminto Diserbu Buruh Sritex dan KSPI, Said Iqbal Beberkan Bukti PHK Massal Ilegal
Senin, 17 Maret 2025 - 10:08 WIB
Tak cuma soal THR, KSPI menuntut agar para buruh diberikan kepastian terkait pesangon dan hak lainnya.
Pihaknya juga menuntut agar buruh-buruh lain yang terkena PHK dipastikan hak-haknya.
"Perkembangan tentang PHK buruh Sritex yang tidak sah dan ilegal ternyata terbukti, kemudian terkait badai PHK yang sudah tembus hingga lebih dari 60 ribu dalam dua bulan," katanya lagi. (iwh)