Presiden RI Ke-3 BJ Habibie.
Sumber :
  • tim tvOne

Profil Presiden RI Ke-3 BJ Habibie, Sang Bapak Teknologi

Selasa, 10 Mei 2022 - 13:25 WIB

Pasca mundurnya Presiden Soeharto pada 21 Mei 1998, nasib Indonesia yang porak poranda diarahkan kepada wakil presiden Indonesia saat itu, Bacharuddin Jusuf Habibie. BJ Habibie kemudian dilantik sebagai presiden ketiga Indonesia dan langsung melakukan reformasi politik.

Namun, masanya menjadi presiden tidaklah lama. Desakan untuk melakukan reformasi terhadap hal yang berkaitan dengan Orde Baru memaksakan pemilu yang semulanya akan diadakan pada 2002, menjadi 20 Oktober 1999, atau sekitar 17 bulan setelah BJ Habibie dilantik.

Diakui sebagai salah satu orang Indonesia paling berpengaruh, menarik untuk mengetahui lebih lanjut bagaimana profil dari BJ Habibie.

Profil Presiden Ke-3 Indonesia, BJ Habibie

BJ Habibie lahir di Pare-pare, Sulawesi Selatan, 25 Juni 1936. Ia merupakan anak keempat dari pasangan Alwi Abdul Jalil Habibie dan RA Tuti Marini Puspowardojo, ayahnya berasal dari etnis Gorontalo, sedangkan ibunya etnis Jawa. Selain itu, ia juga memiliki tujuh saudara kandung.

Marga Habibie ia dapatkan dari ayahnya, Marga tersebut merupakan salah satu marga asli dalam struktur sosial Pohala’a (kerajaan dan kekeluargaan) di Gorontalo. Secara historis, marga ini tercatat berasal dari wilayah Kabila, Kabupaten Bone Bolango, Provinsi Gorontalo.

Masa kecil dan Pendidikan

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:50
03:27
02:06
03:04
03:16
05:48
Viral