- Instagram/@armandmaulana04
Berdiri di Tepi Sungai yang Menghanyutkan Eril, Ridwan Kamil Ucap 'Allahu Akbar, Allahu Akbar La ilaha illallah'
yuliagusyulianto: Innalillahi wainna ilaihi roji'un.
rifandraw: Innalilahi warna ilaihi Rojiun. Sedih banget.
herawati0177: Aamiin... Kang armand kabar terakhir gimana?tentang A eril?
Statment MUI Jabar
Majelis Ulama Indonesia Jawa Barat (MUI Jabar) dalam surat “Seruan untuk Melaksanakan Shalat Ghaib” yang diterbitkan Kamis (2/6) menyampaikan bahwa Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil bersama istri Atalia Praratya telah mengikhlaskan kepergian putra sulung mereka Emmeril Kahn Mumtadz (Eril).
“Berkenaan dengan musibah yang dialami ananda Emmeril Kahn Mumtadz, putra sulung bapak Gubernur Jawa Barat Moch. Ridwan Kamil yang hilang saat berenang di sungai Aare di Kota Bern, Swiss, pada hari kamis tanggal 26 Mei 2022 dan hingga sekarang belum ditemukan, Majelis Ulama Indonesia (MUI) Provinsi Jawa Barat turut merasakan kesedihan yang mendalam seraya mendo'akan semoga Bapak Gubernur beserta keluarga tetap diberi kekuatan dan ketabahan dalam menerima musibah ini,” bunyi paragraf pembuka surat tersebut.
Bahwa melalui pertemuan pada Kamis, 2 Juni 2022 pukul 19.00 19.30 WIB di Kantor MUI Jawa Barat keluarga Gubernur Ridwan Kamil telah menyampaikan dua keterangan penting yang mendasari dibuatnya surat seruan shalat ghaib ini, berikut isinya: