Presiden Joko Widodo (Kanan) Bersama Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan (Kiri) di Ajang Balapan Formula E Jakarta di Jakarta International E-Prix Circuit (JEIC) Ancol, Jakarta, Sabtu (4/6/2022).
Sumber :
  • ANTARA

Presiden Jokowi Serahkan Trofi ke Mitch Evans Juara Jakarta E-Prix 2022

Sabtu, 4 Juni 2022 - 18:37 WIB

"Ya Alhamdulillah semuanya berjalan dengan lancar dan baik," kata Presiden Jokowi kepada wartawan.

"Saya kira ini event masa depan, karena kita tahu nanti ada pergeseran dari mobil yang sekarang ke banyak pemakai mobil listrik sehingga ini jadi tontonan ke depan akan semakin digemari," ujarnya menambahkan.

Jakarta E-Prix 2022 menandai terwujudnya kesuksesan Indonesia dipercaya oleh Federasi Otomotif Internasional (FIA) untuk menjadi tuan rumah balap mobil listrik yang berlangsung sejak 2014 tersebut.

Jakarta sedianya menggelar seri Formula E musim 2019-20, namun hal itu harus batal karena situasi pandemi Covid-19 memaksa balapan mobil listrik itu dituntaskan di Jerman.(ant/put)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:45
04:19
01:56
08:11
14:00
01:21
Viral