Menag Ad Interim Muhadjir Effendy.
Sumber :
  • Antara

Belum Seminggu Ditutup, Kemenag Batalkan Pencabutan Izin Operasional Pondok Pesantren Shiddiqiyyah Jombang, Menag Ad Ingterim Muhadjir Effendy: Dapat Beraktivitas Kembali

Senin, 11 Juli 2022 - 22:47 WIB

"Yang tidak kalah penting agar para orang tua santri ataupun keluarganya dapat memahami keputusan yang diambil dan membantu pihak Kemenag. Jangan khawatir, Kemenag akan bersinergi dengan pesantren dan madrasah di lingkup Kemenag untuk kelanjutan pendidikan para santri," kata Waryono di Jakarta, Kamis (7/7/2022). 

Sebelumnya, Direktur Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren Kemenag Waryono mengungkapkan, jika nomor statistik dan tanda daftar Pondok Pesantren Majma'al Bahrain Shiddiqiyyah telah dibekukan.

"Sebagai regulator, Kemenag memiliki kuasa administratif untuk membatasi ruang gerak lembaga yang di dalamnya diduga melakukan pelanggaran hukum berat," tegas Waryono di Jakarta, Kamis (7/7/2022). (gan/ebs)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:33
07:01
06:26
01:11
02:39
02:22
Viral