Sumber :
- Arsipnas
6 Negara yang Pernah Menjajah Indonesia, Belanda Setengah Abad
Kamis, 4 Agustus 2022 - 09:36 WIB
6. Jepang
Ilustrasi Tentara Jepang
Jepang menjajah Indonesia setelah Belanda menyerah pada perjanjian Kalijati pada tahun 1942. Salah satu yang terkenal pada jaman penjajahan Jepang adalah Romusha yakni salah satu program kerja paksa pemerintah Jepang.
Kemudian, pada tahun 1945 Hiroshima dan Nagasaki diserang dengan Bom oleh Nazi Jerman.
Hal itulah yang menjadi momen terpenting bagi bangsa Indonesia yang berujung dengan kemerdekaan dari penjajahan Jepang dan negara-negara lainnya.
Itulah keenam negara yang pernah menjajah Indonesia berdasarkan catatan sejarah Indonesia. (mg2/viva/put)