Pesulap merah, Hotman Paris dan Rara pawang hujan.
Sumber :
  • kolase tim tvonenews.com

Nah Loh, Pesulap Merah dan Hotman Paris Tantang Pawang Hujan Hentikan Hujan di Jakarta, Hotman: Saya Belum Lihat Secara Ilmiah

Kamis, 8 September 2022 - 15:19 WIB

JakartaPesulap merah baru-baru ini disomasi oleh Rara pawang hujan karena merasa tak terima pekerjaannya diremehkan dan dianggap Stand Up Comedy, kali ini pesulap merah alias Marcel Radhival bersama Hotman Paris menantang Rara untuk menghentikan hujan di Jakarta.

Nah Loh, Pesulap Merah dan Hotman Paris Tantang Pawang Hujan Hentikan Hujan di Jakarta, Hotman: Saya Belum Lihat Secara Ilmiah
Masuk ke musim penghujan, pesulap merah dan Hotman Paris kini memberikan tantangan untuk Rara pawang hujan alias Rara Istiati Wulandari untuk menghentikan hujan di Jakarta. 

Dilansir dari tayangan kanal Youtube Cumi Cumi pada Rabu (7/9/2022), tampak pesulap merah duduk disamping pengacara kondang Hotman Paris yang mengenakan jas berwarna merah muda senada dengan dasinya.

¨Lu percaya gak kalau hujan itu bisa dihentikan oleh manusia?¨ tanya Hotman Paris.

¨Gak percaya,¨ sahut pesulap merah.

¨Kenapa gak percaya?¨ kata Hotman Paris.

Pesulap merah atau Marcel Radhival lalu mengatakan bahwa jika benar ada pawang hujan maka seharunya banjir di Jakarta sudah bisa teratasi.

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:40
01:00
01:59
02:27
01:42
01:36
Viral