Ketua Komunitas Civil Society, Irma Hutabarat - Ferdy Sambo.
Sumber :
  • kolase tvOnenews.com/Antara

Irma Hutabarat Ungkap Dugaan Penyesalan Ferdy Sambo Hanya untuk Mencari Simpati dan Bentuk Justifikasi

Sabtu, 8 Oktober 2022 - 06:20 WIB

Ferdy sambo yang menjadi aktor utama dalam kasus pembunuhan berencana Brigadir J resmi menjadi tahanan Kejaksaan Agung (Kejagung) dengan mengenakan rompi merah.

Semua tersangka hadir dalam tahap pelimpahan tersangka dan barang bukti, termasuk Ferdy Sambo yang tiba dengan pengawalan ketat guna menjalani pemeriksaan di Kejagung.

Dalam kesempatan tersebut, Ferdy Sambo menyampaikan pernyataan kepada media. Namun, suami Putri Candrawathi tersebut terus mendapat pengawalan ketat dari Brimob dan Kejagung.

Alhasil, awak media yang meliput pun kesulitan untuk mengambil gambar atau sekadar mengajukan beberapa pertanyaan. Berikut pernyataan lengkap Ferdy Sambo seusai resmi menjadi tahanan Kejagung,

"Saya pasrahkan nasib saya ke yang mulia majelis hakim; Semua yang saya lakukan adalah karena kecintaan saya pada istri saya.

Saya tidak tahu bagaimana membahasakan perasaan, emosi, amarah yang memuncak setelah mendengar informasi tentang perbuatan yang dialami istri saya. Kabar yang sangat menyesakkan hati saya sebagai seorang suami.

Namun, saya menyesal sangat emosional saat itu. Saya akan mempertanggungjawabkan secara hukum. Istri saya tidak terlibat dan tidak melakukan apa-apa.

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
00:45
04:01
03:25:03
04:20
03:04
02:34
Viral