kasus wanita bersenjata datangi Istana negara.
Sumber :
  • kolase tvOnenews.com

Terungkap Target dan Tujuan Wanita Berpistol, Ternyata Sudah 3 Kali Mendatangi Kawasan Istana Negara

Kamis, 27 Oktober 2022 - 07:08 WIB

"BU itu suaminya, yang sebetulnya dalam struktur kita curigai menduduki struktur jabatan seperti pembantu atau pendamping bendahara NII Jakarta Utara," ungkapnya. 

Sementara itu, kata Aswin, JM berperan sebagai guru bagi pasangan suami istri tersebut. 

"Sedangkan JM adalah murobi atau guru yang mendoktrin. Baiat keduanya sudah ditemukan faktanya," ungkapnya.

Siti Ellina beraksi setelah mendapatkan wangsit


Rilis kasus (Antara)

Densus 88 Antiteror Polri turut serta mendalami kasus wanita berpistol yang mencoba menerobos Istana Presiden di Jalan Medan Merdeka Utara, Jakarta Pusat pada Selasa (25/10/2022).

Kepala Bagian Bantuan Operasional (Kabag Banops) Densus 88 Antiteror Polri, Kombes Aswin Siregar mengatakan wanita yang diketahui bernama Siti Elina itu nekat melakukan aksinya usai mendapatkan wangsit melalui mimpinya.

Hal itu didapati pihaknya usai melakukan pemeriksaan terhadap wanita berpistol yang mencoba menerobos Istana Presiden tersebut.

Berita Terkait :
1 2 3
4
5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:01
03:04
03:25
10:32
03:33
02:48
Viral