Ferdy Sambo di persidangan pembunuhan berencana Brigadir J..
Sumber :
  • tim tvone - Julio Tri Saputra

Sifat Tempramental Ferdy Sambo Diakui Mantan Anak Buah: Kalau Ada Masalah Pasti Marah

Kamis, 10 November 2022 - 23:02 WIB

"Sering itu sekali seminggu atau gimana?" tanya tim penasihat hukum lagi.

"Kadang, setiap malam minggu diajak," terang Damson.

Damson juga menyebutkan bahwa Brigadir J memiliki nama lain yang ia gunakan saat bersenang-senang di klub malam.

"Saudara saksi tadi saya tanya ada gak nama lain, yang dipakai saudara Yosua di (tempat hiburan kawasan Kemang) itu?" tanya tim penasihat hukum.

"Kalau untuk nama Bang Alex, Alex. Itu nama malam (Brigadir Yosua)," kata Damson.

Brigadir J Pernah Todongkan Pistol ke Foto Ferdy Sambo

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:28
01:07
03:16
43:11
04:17
01:49
Viral