Serah terima jabatan Anggota Komnas HAM RI periode 2022 - 2027, di Kantor Komnas HAM RI, Menteng, Jakarta Pusat, Jumat (11/11/2022), pukul 14:30 WIB.
Sumber :
  • Julio Trisaputra/tvOne

Resmi Dilantik, Pengurus Komnas HAM Baru Mendapat Warisan 39 Berkas Laporan

Jumat, 11 November 2022 - 21:00 WIB

Jakarta - Resmi pergantian anggota, Komisi Nasional Hak Asasi Manusia atau Komnas HAM gelar serah terima tugas kepada sembilan anggota terpilih periode 2022-2027.

Ada pun kegiatan serah terima tugas ini diselenggarakan di Kantor Komnas HAM RI, Menteng, Jakarta Pusat, pada Jumat (11/11/2022) pukul 13.40 WIB.

Sementara, dalam kesempatan itu pengurus periode 2017-2022 memberikan puluhan berkas laporan untuk dilanjutkan oleh anggota terpilih yang baru.

Berikut  daftar 39 laporan berkas yang diserahkan:

1. Laporan tim bentukan sidang paripurna tim peristiwa 24-30 September 2019;

2. Laporan tim bentukan sidang paripurna tim penyelidikan pelanggaran HAM yang berat peristiwa pembunuhan dukun santet periode 1998-1999;

3. Laporan tim bentukan sidang paripurna tim penyusunan naskah kepatuhan rekomendasi Komnas HAM;

4. Laporan tim bentukan sidang paripurna tim revisi SOP penyelidikan HAM yang berat Komnas HAM;

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:54
01:50
07:48
06:00
29:01
06:18
Viral