- tangkapan layar / tim tvOne / Muhammad Bagas
Tak Kuasa Menahan Tangis, Cerita Korban Gempa di Pengungsian: Saya Masih Trauma
15 dari 32 Kecamatan terdampak Per 27 November 2022 pukul 17.00 WIB, Sumber dari BMKG.
- Sukaresmi
- Pacet
- Cugenang
- WR. Kondang
- Gekbrong
- Cikalong Kulon
- Kara
- Cianjur
- Bojong Picung
- Cilaku
- Cileber
- Mande
- Cipanas
- Karang Tengah
- Sukuluyu
- Haurwangi
Korban meninggal berjumlah 321 orang, Hilang 11 orang dan Korban luka 2.046 orang.
Jumlah pengungsi 73.874 orang, Kerusakan Infrastruktur 62.628 Unit, 27 ribu rumah rusak berat, 325 titik pengungsian di 15 kecamatan, 142 titik pengungsian mandiri.
Data BMKG Sebanyak 285 Gempa Susulan Telah Terjadi di Kabupaten Cianjur
Koordinator Peringatan Dini Gempa Bumi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Sigit mengatakan sebanyak 285 kali gempa susulan terjadi di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat hingga Minggu sejak gempa utama pada 21 November 2022.