Sumber :
- Tim tvOnenews/Muhammad Bagas
Bacakan Pembelaan di Depan Hakim, Ricky Rizal Tak Kuasa Menangis
Selasa, 24 Januari 2023 - 13:52 WIB
Ricky Rizal melanjutkan, tidak mengetahui permasalahan antara Brigadir J dengan istri Ferdy Sambo, Putri Candrawathi.
"Yang Mulia Majelis Hakim, saya tidak pernah ada permasalahan baik secara pribadi maupun kedinasan dengan Nofriansyah Yosua Hutabarat. Berdasar keterangan saksi yang hadir di persidangan, tidak ada yang menyebutkan ada perintah terkait pengamanan senjata milik Yosua," imbuhnya. (lpk/ree)