Anggota Komisi X DPR RI Andreas Hugo Pareira.
Sumber :
  • Syifa Aulia/tvOnenews.com

PDIP Menduga Ide 8 Parpol Bentuk Koalisi Pilpres Hanya Manuver Politik untuk Pengaruhi MK

Kamis, 26 Januari 2023 - 23:18 WIB

Dia menjelaskan delapan partai itu merupakan partai yang tergabung dalam koalisi menolak sistem pemilu proporsional tertutup. Artinya, PDIP tidak termasuk dalam koalisi itu.

“Ya tadi kan disampaikan bahwa ini kan masalah berkaitan dengan proporsional terbuka dan tertutup kan,” jelas Dasco di Sekber Gerindra-PKB, Jakarta Pusat, Kamis (26/1/2023).

“Ada 8 partai yang menginginkan proporsional terbuka. Lalu kemudian ada ide tadi, bagaimana kalau 8 ini membentuk suatu koalisi permanen bersama di dalam menghadapi Pileg dan Pilpres,” sambung dia.

Menurutnya, ide membentuk koalisi delapan partai itu sah untuk dilakukan. Dia bahkan berharap koalisi itu dapat terbentuk.

“Lah itu menurut saya kan sah-sah saja, sepanjang dari 8 partai ini kan mau semua kan begitu. Dan kita berdoa, mudah-mudahan,” tutur dia.

Adapun delapan parpol itu di antaranya Gerindra, PKB, NasDem, Golkar, Demokrat, PAN, PKS, dan PPP.

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
06:26
01:11
02:39
02:22
02:22
03:02
Viral