Kolase Foto - Wapemred tvonenews.com Ecep S Yasa, background logo titik nol nusantara..
Sumber :
  • tim tvonenews

Kemerdekaan

Senin, 21 Agustus 2023 - 09:57 WIB

Demikian, bagi saya, refleksi kemerdekaan hari ini adalah betapa sunyinya keadilan bagi korban korban pembangunan infrastruktur di sekujur republik. 

Padahal, keadilan adalah hukum Tuhan, sunnatullah yang berlaku untuk semua. Tak sedikit peradaban yang pernah ada di muka bumi, hancur hanya karena abai pada aspek keadilan. Sebagai hukum alam, keadilan memang berlaku untuk semua, seperti api yang panas saat disentuh, dirasakan oleh siapa saja.  

(Seorang anak memanjat pinang di bantaran kalimalang, Bekasi, Jawa Barat, pada perayaan HUT RI ke-78. Sumber: tim tvonenews/Julio)

Saya kembali teringat  ucapan Imam Ali tentang keadilan ini, “Sesungguhnya Allah akan menegakkan negeri yang adil meskipun kafir, dan tidak akan menegakkan negeri yang zalim meskipun Islam”.  

Saya merasa hampa dengan kemerdekaan model begini. Persis seperti yang dikatakan penyair Rendra: “Kau takkan mengerti bagaimana kesepianku menghadapi kemerdekaan yang tanpa cinta…”

(Ecep Suwardaniyasa Muslimin)

Berita Terkait :
1 2 3 4
5
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:12
01:05
01:25
02:22
01:22
01:43
Viral