Aksi bela Palestina.
Sumber :
  • ANTARA

5 Fakta soal Timnas Israel Main di Indonesia, Begini Strategi yang Ditempuh Kementerian Luar Negeri RI

Minggu, 12 Maret 2023 - 20:51 WIB

tvOnenews.com, Jakarta - Timnas Israel U-20 berhak tampil di Piala Dunia U-20 2023 yang akan digelar di Indonesia setelah mereka berhasil menjadi finalis Piala Eropa U-19. Kedatangan Israel pun menjadi pembicaraan hangat bagi publik Indonesia.

Sebagaimana diketahui sejak era Presiden Soekarno, merah putih berdiri di belakang Palestina dan menentang keras penjajahan yang dilakukan oleh Zionis Israel. Kehadiran timnas Israel U-20 dianggap akan mencederai nilai bangsa Indonesia yang menentang keras segala bentuk penjajahan di atas muka bumi. 

Berikut 5 fakta soal Timnas Israel U-20 yang akan tampil di ajang Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia:

1. Israel berhak lolos ke Piala Dunia U-20

Setelah berhasil tampil apik hingga ke babak final Piala Eropa U-19, Timnas Israel U-19 dengan sendirinya mempunyai hak untuk tampil di Piala Dunia U-20 2023. 

Indonesia selaku tuan rumah menghadapi tantangan baru. Pasalnya selama ini Indonesia menentang keras penjajahan Israel atas Palestina.

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:02
03:01
02:57
02:35
05:18
01:38
Viral