- Instagram/@georginagio
Georgina Rodriguez Pacar Cristiano Ronaldo Tulis di Instagram: Terima Kasih, Hidup Telah Menyatukan …
Sebagaimana diketahui semenjak menikah dengan Cristiano Ronaldo, kehidupan Georgina berubah 180 derajat. Ia bukan lagi seorang penjaga toko pakaian, melainkan super model yang amat dihargai di Eropa.
Praktis, lingkaran pertemanannya pun bertambah luas dan beragam. Kepindahan pacarnya ke Arab Saudi membuat Gina harus kembali beradaptasi.
Namun lingkungan Riyadh tentu jauh berbeda dengan Spanyol, tempatnya tumbuh besar dan berkarir hingga berjumpa dengan CR7.
Itulah mengapa dia sangat gembira saat bisa bertemu dengan teman lamanya Sergio Anton de las Nieves.
Lewat akun Instagram pribadinya Gina, sapaan akrab Georgina mengungkapkan rasa terima kasihnya dapat kembali berjumpa dengan teman lamanya Sergio Anton de las Nieves.
Georgina Rodriguez membagikan foto dirinya dengan De las Nieves dengan keterangan berikut: