Stiker Irak Kaget Bukan Maen Melihat Kualitas Elkan Baggott, Pasalnya Bek Kelas Eropa Itu Memang Beda....
Sumber :
  • Antara / Julio Tri Saputra

Striker Irak Kaget Bukan Main Melihat Kualitas Bek Timnas Indonesia, Pasalnya Elkan Baggott Dengan Spek Bek Kelas Eropa Itu Mampu..

Selasa, 16 Januari 2024 - 17:59 WIB

tvOnenews.com - Meski kalah dari timnas Irak dengan skor 3-1, akan tetapi ada satu hal yang mencuri pemain Irak dari Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong di Piala Asia 2023, Senin (15/01).

Skuad garuda harus kembali menelan pil pahit atas kekalahan melawan Irak di fase Grup D, Piala Asia 2023.

Namun dari segi permainan, skuad garuda tak kalah epik dari timnas Irak karena berhasil menahan imbang dengan skor 1-1 sampai menit 45.

Salah satu pemain keturunan yang mencuri perhatian adalah bek timnas Indonesia yang bermain di liga Inggris, Elkan Baggott.

Kualitas pemain kelas Eropa Elkan Baggott bahkan sempat membuat kaget striker Timnas Irak. Elkan Baggott dikenal bermain dengan tenang dan cerdas di lapangan hijau.

Dilansir dari YouTube GL Sport, Selasa (16/01/24) berikut adalah reaksi kaget striker Irak melihat kualitas bek kelas Eropa, Elkan Baggott.

Pasalnya Elkan Baggott menjadi salah satu kunci lini belakang Timnas Indonesia di usianya yang masih sangat muda.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:51
01:25
01:35
03:02
04:12
02:32
Viral