Miris 10 Pemain Naturalisasi yang Dianggap 'Gagal' Berkontribusi bagi Timnas Indonesia, Bahkan Ada yang Terkenal Punya Kelakuan Buruk Sampai....
Sumber :
  • Antara

Miris 10 Pemain Naturalisasi yang Dianggap 'Gagal' Berkontribusi bagi Timnas Indonesia, Bahkan Ada yang Terkenal Punya Kelakuan Buruk Sampai...

Senin, 24 Juni 2024 - 05:47 WIB

Hingga kini, ia baru mencatatkan satu cap di Timnas Indonesia senior dan tidak pernah lagi dipanggil oleh pelatih Timnas.

5. Ruben Wuarbanaran

Ruben Wuarbanaran, pemain berdarah Belanda, dinaturalisasi untuk persiapan Sea Games 2011. 

Meski sempat mengikuti seleksi Timnas, ia gagal menembus skuad utama. Setelah itu, Ruben bermain di beberapa klub Indonesia seperti Barito Putra dan Pelita Bandung Raya.

6. Tonnie Cusell

Tonnie Cusell dinaturalisasi pada tahun 2012 untuk Piala AFF 2012. Namun, ia gagal memberikan kontribusi signifikan dan tidak lagi dipanggil ke Timnas setelah Piala AFF tersebut. Cusell sempat bermain untuk Barito Putra, tetapi akhirnya dicoret karena masalah indisipliner.

7. Jhonny van Beukering

Jhonny van Beukering adalah penyerang asal Belanda yang dinaturalisasi untuk Piala AFF 2012. 

Dengan postur yang kurang ideal dan performa yang mengecewakan, ia hanya mencatatkan dua penampilan di Timnas. 

Karirnya di Indonesia juga tidak bertahan lama, dan ia kembali ke Belanda pada tahun 2014.

Berita Terkait :
1 2
3
4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
12:45
03:09
02:02
00:54
01:36
03:47
Viral