Syamsir Alam.
Sumber :
  • Instagram @syamsir11alam

3 Wonderkid ini Dulu Diharapkan jadi Tulang Punggung Timnas Indonesia, Nasib Berkata Lain, Malah Ada yang Pindah Profesi jadi Artis

Rabu, 3 Juli 2024 - 08:14 WIB

tvOnenews.com - Julukan 'wonderkid' merupakan label yang diberikan kepada para pemain muda berbakat.

Predikat ini tentunya dibarengi dengan harapan tinggi dari banyak orang.

Pasalnya, para wonderkid ini diharapkan bisa menjadi tulang punggung untuk Timnas Indonesia di masa mendatang.

Timnas Indonesia sendiri juga sudah sering melahirkan pemain muda berbakat dengan predikat wonderkid.

Sayangnya, tak sedikit para pemain wonderkid yang justru mengalami kesulitan untuk bergabung dengan Timnas Indonesia jenjang senior.

Beberapa dari mereka gagal mempertahankan performa meski sudah sempat berkarier di luar negeri atau abroad.

Bahkan ada mantan pemain wonderkid Timnas Indonesia yang saat ini banting setir dari dunia sepak bola, salah satunya terjun ke dunia selebritas.

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:40
01:00
01:59
02:27
01:42
01:36
Viral