Thom Haye.
Sumber :
  • tvonenews.com - Julio Tri Saputra

Resmi Gabung Almere City, Pelatih Sambut Positif Kedatangan Thom Haye: Pemain Berpengalaman!

Selasa, 17 September 2024 - 08:39 WIB

tvOnenews.com - Almere City FC baru-baru ini membuat gebrakan dalam bursa transfer dengan mendatangkan Thom Haye.

Langkah ini langsung disambut antusias oleh pelatih mereka, Hedwiges Maduro.

Ia tak sungkan menyatakan bahwa kedatangan Haye akan memberikan dampak positif bagi timnya, terutama di lini tengah.

Maduro menyebut Haye sebagai pemain yang memiliki pengalaman dan kualitas yang sangat dibutuhkan tim dalam menghadapi ketatnya persaingan di liga Belanda tersebut.

Thom Haye bukanlah pemain yang asing di pentas sepak bola Belanda.

Lahir pada 9 Februari 1995, Haye memulai karier profesionalnya di klub AZ Alkmaar pada 2013.

Setelah menghabiskan beberapa musim di AZ, ia melanjutkan petualangannya di beberapa klub Belanda lainnya, termasuk Willem II, hingga Heerenveen.

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:05
04:58
02:45
02:08
05:28
03:12
Viral