Penggunaan VAR Pertama di Piala AFF U-16 2024 Warnai Kemenangan Dramatis Thailand atas Vietnam ke Babak Final.
Sumber :
  • tvOnenews-Julio Tri Saputro

Penggunaan VAR Pertama di Piala AFF U-16 2024 Warnai Jalan Dramatis Thailand Babak Final

Senin, 1 Juli 2024 - 17:27 WIB

Hal itu terbukti dengan Thailand yang mampu menciptakan sepak pojok pertama pada menit ke-7 yang berbuah peluang mematikan akibat sundulan yang mengarah ke sudut kanan atas gawang.

Sayangnya, sundulan dari pemain Thailand itu masih mampu ditangkap kiper Nguyen Van Thang Long.

Sepanjang bergulirnya babak pertama, Thailand kerap terlihat menguasai bola dengan menciptakan sejumlah peluang mematikan bila dibandingkan Vietnam.

Sejumlah peluang kerja sama satu dua maupun tendangan bebas mampu tercipta dari para pemain Thailand.

Walaupun mendominasi jalannya babak pertama, namun pasukan Gajah Muda Perang itu belum mampu mencetak gol perdana hingga turun minum.


Thailand menang 2-1 atas Vietnam. Dok. tvOnenews/Julio Tri Saputro

Laga pun berlanjut ke babak kedua, kini giliran Vietnam yang mencoba bangkit dengan melakukan sejumlah tusukan ke lini pertahanan Thailand.

Berita Terkait :
1
2
3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:11
01:14
01:09
11:06
02:21
21:38
Viral