Pemain Timnas Australia U-19 Jake Najdovski.
Sumber :
  • ANTARA FOTO/Moch Asim

Jadi Top Skor Sementara Piala AFF U-19 2024, Jake Najdovksi Punya Ambisi lain

Minggu, 21 Juli 2024 - 21:45 WIB

Sementara itu, pelatih Australia U-19 Trevor Morgan mengatakan dalam persiapan laga terakhir akan terus mempersiapkan tim dengan baik untuk memberikan pembelajaran bagi anak asuhnya.

"Tentu kami ingin menggunakan turnamen ini sebagai ajang belajar dan memastikan semua mendapatkan kesempatan. Kami masih punya pertandingan dan harus terus belajar meningkatkan sebelum laga," ujarnya.

Dalam klasemen sementara ASEAN U-19 Boys Championship, pada grup A Indonesia menduduki peringkat pertama dengan meraih poin enam dari dua laga.

Pada grup B, Timnas Australia U-19 menjadi pemimpin grup dengan meraih poin yang sama dengan Indonesia, yakni enam.

Sedangkan di grup C, setelah membantai Brunei Darussalam dengan skor 11-0, Malaysia merajai klasemen dengan meraih tiga poin. (ant/fan)


 

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:44
01:05
06:55
07:24
28:50
03:48
Viral