Pelatih Malaysia U-19 Juan Torres.
Sumber :
  • FA Malaysia

Berkaca pada Gelaran Piala Asia, Pelatih Malaysia U-19 Ungkap Pro Kontra VAR di Piala AFF U-19

Sabtu, 27 Juli 2024 - 12:40 WIB

Surabaya, tvOnenews.com - Pelatih Malaysia U-19, Juan Torres Garrido menyebut penggunaan Video Assistant Referee (VAR) bakal dibayang-bayangi pro dan kontra jelang semifinal Piala AFF U-19 2024.

Malaysia U-19 bakal menjajal perlawanan tuan rumah Timnas Indonesia U-19 pada semifinal yang rencananya bergulir malam nanti.

Kedua kesebelasan akan saling adu taktik demi mengamankan tiket lolos partai final di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya pada Sabtu (27/7/2024) pukul 19.30 WIB.

Pada laga semifinal tersebut, PSSI bersama Federasi Sepak Bola Asia Tenggara (AFF) secara resmi akan mulai menggunakan VAR hingga partai final mendatang.

Sebelumnya, VAR juga digunakan saat gelaran Piala U-16 2024 yang bergulir di Solo dengan penggunaannya juga dimulai sejak babak semifinal.

Hal tersebut menjadi terobosan baru dalam gelaran turnamen negara-negara Asia Tenggara untuk pertama kalinya.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:56
04:07
04:06
01:49
03:13
04:02
Viral