Sumber :
- tvOnenews.com/Julio Trisaputra
Indonesia akan Dapat Pesaing Berat untuk Jadi Tuan Rumah Piala Asia 2031, Negara Ini Sudah Bicara ke AFC
Jumat, 20 Desember 2024 - 14:10 WIB
Menurut dia, pengalaman Indonesia menyelenggarakan beberapa turnamen kelas dunia menjadi modal yang cukup bagus.
Sumber :
- FIFA
Salah satunya ketika menjadi tuan rumah Piala Dunia U-17 2023, yang berlangsung sangat sukses di Indonesia.
"Terlebih kita pernah menjadi tuan rumah Piala Dunia U-17 tahun lalu," ucap Erick Thohir.
Dengan pengalaman tersebut, Indonesia menurut Erick Thohir sudah siap menyelenggarakan turnamen internasional.
Termasuk sumber daya manusia (sdm), infrastruktur (stadion), dan beberapa fasilitas penunjang lainnya.