Pemain Manchester United Silva Mexes dipanggil Thailand untuk Piala Asia U-17 2025.
Sumber :
  • Instagram/Silva.mte

Berpotensi Hadapi Timnas Indonesia, Thailand Panggil Pemain Keturunan dari Manchester United Jelang Piala Asia U-17 2025

Senin, 30 Desember 2024 - 12:20 WIB

Mexes memiliki darah Thailand dari ibunya, selagi sang ayah, Robert Earnshaw, adalah orang Wales yang juga merupakan mantan pemain Nottingham Forest.

Dengan status keturunan secara langsung tersebut, Mexes bisa bergabung secara langsung tanpa menjalani proses naturalisasi.

Presiden FAT, Madam Pang
Sumber :
  • Instagram - changsuek

 

Menurut media ASEAN, ASEAN Football, di media sosial X, Ketua Umum Federasi Sepak Bola Thailand (FAT), Nualphan Lamsam alias Madam Pang, memainkan peranan penting.

“Nualphan Lamsam, Ketua Umum Federasi Sepak Bola Thailand, telah sukses melakukan kontak dengan Silva Mexes, striker Thai-Wales dari tim akademi Manchester United,” ulas media Asia Tenggara itu.

Lebih lanjut, Mexes disebut sudah berkomitmen untuk bermain bagi Thailand di Piala Asia U-17 2025.

Berita Terkait :
1 2
3
4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
06:23
01:32
02:02
18:04
03:28
08:10
Viral