Timnas Indonesia Langsung Disorot Media Selandia Baru Usai Kalah dari Irak.
Sumber :
  • PSSI

Timnas Indonesia Langsung Disorot Media Selandia Baru Usai Kalah dari Irak, Skuad OlyWhites Siap Bertemu di Olimpiade 2024

Jumat, 3 Mei 2024 - 10:14 WIB

Nantinya, Timnas Indonesia akan melawan peringkat keempat gelaran Piala Afrika U-23 2023, Guinea, pada 9 Mei pekan depan di Prancis.

Jika berhasil menang, maka Timnas Indonesia akan bergabung di Grup A Olimpiade 2024 bersama Prancis, Amerika Serikat serta Selandia Baru.

Jelang tampil di babak play off, salah satu media Selandia Baru, Friendsoffootballnz.com turut menyoroti hasil Timnas Indonesia di Piala Asia U-23 kali ini.

Laman tersebut menyoroti perjalanan Timnas Indonesia yang berpotensi jadi calon lawan Selandia Baru di babak perdana penyisihan Grup A Olimpiade 2024.

"Selandia Baru akan menghadapi Indonesia atau Guinea dalam pertandingan pembuka di Olimpiade Paris," tulis laman tersebut.

"Indonesia finis keempat di Piala Asia AFC U-23 2024 dan lolos ke play-off antar benua melawan Guinea di Afrika pada 9 Mei,"

"Pemenangnya akan bergabung dengan Selandia Baru, Prancis, dan Amerika Serikat di Grup A Olimpiade 2024," tambahnya.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
00:56
02:26
00:41
01:23
00:56
01:52
Viral