Timnas Indonesia Kembali Dapat Suntikan Dana dari Sponsor ke-24 Jelang Lawan Australia.
Sumber :
  • Istimewa

Timnas Indonesia Kembali Dapat Suntikan Dana Sponsor Anyar Jelang Lawan Australia

Sabtu, 7 September 2024 - 09:03 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - PSSI kembali menjalin kerja sama dengan sponsor baru untuk Timnas Indonesia jelang menghadapi Australia di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Suntikan dana dari sponsor ExtraJoss menandakan kemitraan ke-24 yang sudah menjalin kerja sama dengan PSSI sebagai dukungan kepada Timnas Indonesia.

Peresmian kerja sama itu dilakukan di Ayana Midplaza, Jakarta Pusat pada Jumat (6/9/2024).

Hadir dalam peresmian ini Ketua umum PSSI Erick Thohir, Presiden Direktur PT Bintang Toedjoe Fanny Kurniati dan Managing Director Garuda Sepakbola Indonesia Marshal Masita.

Kemudian, hadir pula tiga pemain yang terdiri dari dua anggota Timnas U-23 Indonesia yakni Komang Teguh dan Fajar Fathurrahman serta dari Timnas U-20 Indonesia ada Kadek Arel.

Diketahui bila kerja sama yang dilakukan antara PSSI dengan sponsor baru itu terjalin selama dua tahun.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:32
01:25
03:14
02:08
02:11
02:30
Viral