Juara Piala Dunia Berikan Rekomendasi Starting Eleven Timnas Indonesia, Ada Mees Hilgers dan Eliano Reijnders.
Sumber :
  • Kolase tvOnenews/AFC/Julio

Juara Piala Dunia Berikan Rekomendasi Starting Eleven Timnas Indonesia, Ada Mees Hilgers dan Eliano Reijnders

Kamis, 3 Oktober 2024 - 05:56 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Jara Piala Dunia Football Manager 2024, Ichsan Rahmat Taufiq memberikan rekomendasi starting eleven Timnas Indonesia

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong telah memanggil 27 nama untuk tampil dalam lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. 

Pada edisi FIFA Matchday kali ini, Timnas Indonesia akan menghadapi Bahrain pada 10 Oktober 2024 dan China pada 15 Oktober 2024. 

Sebagai sesama 'manajer' sepak bola, Ichsan pun memberikan rekomendasi starting eleven pada Shin Tae-yong. 

Rekomendasi tersebut dia unggah melalui akun X/Twitter pribadinya ketika Timnas Indonesia mengumumkan Garuda Calling. 

"Gas King Indo," tulis Ichsan dengan menyematkan bendera Indonesia dikutip dari akun X pribadinya, Kamis (3/10/2024). 

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:40
01:00
01:59
02:27
01:42
01:36
Viral