Kolase Zhang Yuning dan Timnas Indonesia.
Sumber :
  • kolase tim tvOnenews.com

Media China Blak-blakan Akui Timnas Negaranya Tak Memiliki Keunggulan, Ungkap Striker Gondrong Andalannya sampai Dibuat Begini Imbas Lawan King Indo

Rabu, 16 Oktober 2024 - 10:28 WIB

"Air mata Zhang Yuning menyentuh hati para penggemar di seluruh Tiongkok. Hal ini menunjukkan bahwa Zhang Yuning benar-benar berjuang untuk negara," imbuh Sohu.com lagi.

"Meskipun dia mungkin tidak memiliki bakat dan keterampilan untuk bermain dengan baik, dia sangat ingin berjuang untuk negara dan sangat ingin menang," lanjut mereka.

Nampaknya, bagi Zhang Yuning mencetak gol ke gawang Timnas Indonesia merupakan hal yang sangat mengharukan, sampai dirinya menitikkan air mata berlarut-larut.

Media China tersebut juga menyampaikan kritik terhadap aksi selebrasi berlebihan Zhang Yuning, yang berujung kartu kuning dan larangan bermain pada pertandingan berikutnya.

"Agak disayangkan ia mendapat kartu kuning karena selebrasi berlebihan usai mencetak gol, yang mengakibatkan skorsing untuk babak berikutnya! Sangat menyesal!" tutup mereka. (asl)

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:02
03:01
02:57
02:35
05:18
01:38
Viral