ANTV Siarkan Langsung Persija Vs Ratchaburi.
Sumber :
  • ANTV Klik

Live di ANTV! Laga Uji Coba Persija Jakarta Vs Ratchaburi FC Digelar 25 Juni

Rabu, 14 Juni 2023 - 09:11 WIB

tvOnenews.com - ANTV akan menyiarkan secara langsung pertandingan uji coba antara Persija Jakarta melawan klub asal Thailand, Ratchaburi FC pada Minggu (25/6/2023).

Selain bisa disaksikan secara langsung melalui layar kaca, ANTV pun bakal melakukan live streaming di akun YouTube ANTV Official.

Pertandingan uji coba ini merupakan bagian dari persiapan Macan Kemayoran menyambut Liga 1 2023/2024 yang bakal berlangsung mulai 1 Juli.

Sementara Ratchaburi FC menggunakan uji coba ini untuk mempersiapkan musim baru di Liga Thailand yang akan dimulai pada September mendatang.

Ratchaburi FC merupakan tim yang bermain di kasta tertinggi Liga Thailand atau Thai League.

Musim lalu, Ratchaburi FC duduk di peringkat kedelapan klasemen akhir Liga Thailand.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:35
09:35
07:07
01:44
03:10
02:39
Viral