Madura United Vs Persib.
Sumber :
  • Persib

Susunan Pemain Madura United Vs Persib di Final Leg 2 Championship Series Liga 1: Jaja Starter, Klok Cadangan

Jumat, 31 Mei 2024 - 18:02 WIB

tvOnenews.com - Persib Bandung masih tanpa Marc Klok pada pertandingan final leg kedua Championship Series Liga 1 2023/2024 melawan Madura United di Stadion Gelora Bangkalan, Jumat (31/5/2024).

Pelatih Persib, Bojan Hodak, masih menurunkan komposisi yang sama seperti pertandingan leg pertama.

Di posisi penjaga gawang, Bojan Hodak memasang Kevin Ray Mendoza dengan sokongan empat bek yakni Henhen Herdiana, Nick Kuipers, Alberto Rodriguez, dan Rezaldi Hehanussa.

Kemudian di lini tengah, Maung Bandung mengandalkan trio Dedi Kusnandar, Rachmat Irianto, dan Stefano Beltrame.

Selanjutnya di lini serang, Bojan masih mengandalkan Ciro Alves, David da Silva, dan Febri Hariyadi.

Beralih ke Madura United, sang caretaker Rakhmat Basuki tetap memainkan Jaja yang pada leg pertama mengalami cedera di pertengahan babak kedua.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:51
01:25
01:35
03:02
04:12
02:32
Viral