5 Catatan Penting Keputusan LIB Soal Liga, Dihapuskannya Champions Series Hingga Skala Prioritas Timnas Indonesia.
Sumber :
  • PSSI

5 Catatan Penting Keputusan LIB Soal Liga 1 2024/2025, Dihapuskannya Champions Series Hingga Skala Prioritas Timnas Indonesia

Jumat, 21 Juni 2024 - 05:36 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Ketua Umum PSSI Erick Thohir telah menyetujui catatan penting dari PT Liga Indonesia Baru soal kompetisi musim depan. 

Banyak perubahan yang dilakukan PT LIB sebagai operator liga untuk musim depan demi memprioritaskan Timnas Indonesia

Erick Thohir mengakui perubahan ini demi adanya jaminan Timnas Indonesia menjadi prioritas karena sudah adanya kejelasan soal kompetisi dan kalender FIFA Matchday yang sudah diatur. 

Banyak catatan penting dari hasil pertemuan tersebut, termasuk upaya memperbaiki kualitas kompetisi hingga klub. 

"Saya juga meminta LIB juga memperbaiki kualitas klub dengan menerapkan persyaratan lisensi klub yang ketat sehingga ada kepastian dan hukuman yang jelas bagi klub yang tidak memenuhi persyaratan," kata Erick Thohir. 

Berikut 5 Catatan Penting Liga Indonesia Baru soal Liga 1 2024/2025:

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:11
01:14
01:09
11:06
02:21
21:38
Viral