Bos Persib Sebut 3-4 Pemain Merapat Selama Bursa Transfer Pemain.
Sumber :
  • tvOnenews

Bos Persib Buka Peluang 3-4 Pemain Merapat Selama Bursa Transfer Pemain

Senin, 16 Desember 2024 - 15:34 WIB

Ketika ditanya soal jumlah pemain yang akan datang, kata Umuh, dia memilih untuk menjawabnya dengan gamblang. 

"Tunggu saja, tidak tahu dua, tiga, empat, saya tidak akan bilang berapa-berapanya, cuma kemungkinan besar ada," kata Umuh.

Beberapa nama yang dikabarkan merapat di antaranya adalah Zalnando dan Frets Butuan. Berbeda dari Zalnando yang sudah dikonfirmasi oleh pelatih, status Frets Butuan belum jelas mengingat kepindahannya bukan berstatus pinjaman. (hfp)

Berita Terkait :
1
2
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:09
02:18
02:44
01:52
03:52
04:05
Viral