Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak bicara usai kekalahan dari Dewa United.
Sumber :
  • tvOnenews.com - Dwi R Belva

Respons Bojan Hodak usai Persib Bandung Telan Kekalahan Perdana di Liga 1 2024-2025

Jumat, 17 Januari 2025 - 23:12 WIB

"Soal kekalahan, saya sudah berada di sini selama  1,5 tahun dan kami kalah 3-4 kali. Tak ada yang mau kalah, tapi hal positifnya adalah di ruang ganti, semua marah," ujar Bojan.

Bojan Hodak Prediksi Laga Persib Bandung Vs Dewa United Berjalan Seru, Jadi Pertemuan Tim Paling
Sumber :
  • tvOnenews/Dwi RB

 

"Yang mana itu bagus, karena mereka punya karakter dan itu alasan kami hanya kalah beberapa kali dalam 1,5 tahun. Tapi ketika kalah, terkadang itu tidak apa-apa. Sekarang tekanan berkurang dan bisa fokus pada laga berikutnya," pungkasnya. (dwi/rda)

Berita Terkait :
1 2
3
Tampilkan Semua
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:52
10:14
01:07
04:54
01:50
07:48
Viral