

Sumber :
- Madura United
Debut Apik Marcos Guillermo, PSBS Biak Paksa Madura United Berbagi Poin
Sabtu, 8 Februari 2025 - 17:28 WIB
Tambahan waktu empat menit ternyata gagal dimanfaatkan oleh kedua tim untuk mencetak gol.
Pertandingan pun berakhir dengan hasil imbang tanpa gol 0-0.
Selanjutnya Madura United akan bertandang menjamu Dewa United pada Sabtu (15/2/2025) mendatang.
Sedangkan PSBS Biak akan kembali menjalani laga tandang melawan Persebaya Surabaya pada Sabtu (15/2/2025).
Berikut Daftar Susunan Pemain Madura United Vs PSBS Biak:
Madura United: Miswar Saputra, Pedro Monteiro, Jordy Wehrmann, Kerim Palic, Lulinha, Koko Ari, Haudi Abdillah, Taufik Hidayat, Brayan Angulo, Arsa Ramadan Ahmaad, dan Miljan Skrbic
Cadangan: Adhitya Harlan, Miftah Anwar Sani, Iraan Junior, Irgan, Hanis Sagara, Ibrahim Sanjaya, Taufany Muslihuddin, Ilham Syah, Febrian Tri Yanto, Nur Diansyah, Ahmad Rusadi, dan Youssef Ezzejjari.