Pelatih Manchester United, Ruben Amorim.
Sumber :
  • Instagram/Manchester United

Jelang Arsenal vs Manchester United, Ruben Amorim Lihat The Gunners sebagai Ujian Sesungguhnya

Rabu, 4 Desember 2024 - 01:15 WIB

London, tvOnenews.com - Pelatih Manchester United, Ruben Amorim, memberikan komentar jelang laga kontra Arsenal di pekan ke-14 Liga Inggris 2024-2025.

Amorim memuji kualitas Arsenal dan mengatakan The Gunners sebagai tim terbaik yang dihadapi Manchester United sejauh ini.

"Ya, mereka adalah tim terbaik. Mereka adalah tim terbaik yang pernah kami hadapi sejauh ini," kata Amorim dilansir dari laman ANTARA.

Gelandang bertahan Arsenal, Thomas Partey saat menggiring bola melewati pemain MU
Sumber :
  • Instagram/@thomaspartey5

 

Amorim tidak memungkiri kalau Arsenal adalah ujian sesungguhnya untuk dirinya dan skuad Manchester United.

"Namun, setiap pertandingan adalah ujian. Jika Anda melihat pertandingan terakhir, kemarin, sangat sulit," lanjutnya.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:08
02:03
01:20
01:28
04:06
01:13
Viral