Article Article
Resepsionis Manchester United meninggal dunia.
Sumber :
  • Manchester United

Resepsionis Manchester United Meninggal Dunia di Usia 85 Tahun

Jumat, 6 Desember 2024 - 01:46 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Resepsionis Manchester United, Kath Phipps meninggal dunia di usia 85 tahun. 

Manchester United mengkonfirmasi kepergian Kath Phipps pada Kamis (5/12/2024) menyusul banyaknya pekerja klub yang menyampaikan duka cita di sosial media. 

Legenda Manchester United, Wayne Rooney menggambarkan Kath Phipps sebagai jiwa dan raga Manchester United. 

Kath Phipps menjadi staf klub yang bekerja paling lama dan dikenal hangat tidak hanya staf manajerial klub tapi juga tim. 

Dia bergabung Manchester United empat bulan setelah Sir Matt Busby membawa trofi Piala Europa pada 1968 silam. 

Sejak saat itu, Kath Phipps sudah menjadi bagian dari klub bahkan dekat dengan seluruh pemain lintas generasi. 

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
05:10
02:54
07:53
03:01
02:51
02:39
Viral