- Premier League Official
Jadwal Siaran Langsung Liga Inggris Hari Ini: Liverpool dan Manchester United Siap Tampil Malam Nanti
Selain itu, pada pertandingan ini juga Everton berupaya untuk naik ke papan tengah klasemen sementara, sedangkan Liverpool ingin kembali ke jalur kemenangan dan mempertahankan peringkat pertama setelah tengah pekan lalu ditahan imbang Newcastle.
Di pertandingan lain, duel tak kalah sengit juga tersaji dengan mempertemukan Manchester United kontra Nottingham.
Setelah sempat kalah 2-0 dari Arsenal, kini skuad The Red Devils di bawah asuhan Ruben Amorim berhasrat untuk bisa bangkit ke jalur kemenangan.
Bertanding di Stadion Old Trafford, Manchester United sebagai tuan rumah punya peluang cukup besar untuk raih poin penuh.
Pasalnya, Nottingham sebagai lawan sedang dalam kondisi terpuruk usai kalah telak 3-0 dari Manchester City pekan lalu.
Berikut jadwal lengkap pertandingan Liga Inggris 2024-2025 hari ini, Sabtu (07/12/2024):
Pukul 19:30 WIB