Pelatih Manchester City, Pep Guardiola.
Sumber :
  • ANTARA/AFP/JONATHAN NACKSTRAND

Terlalu Berpikir Berlebihan, Pep Guardiola Cari Cara Paling Sederhana Bawa Man City Kembali ke Jalur Kemenangan

Minggu, 22 Desember 2024 - 18:54 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, berusaha berpikir sederhana untuk mengatasi hasil negatif yang terus dialami Timnya.

Seperti diketahui, The Citizens -julukan Man City- baru saja menelan kekalahan 1-2 saat bertamu ke markas Aston Villa di Villa Park pada Sabtu (21/12/2024) malam WIB.

Pep Guardiola Marah-marah Seusai Man City Depak Chelsea dari Piala FA
Sumber :
  • Manchester City

 

Guardiola mengakui dirinya terlalu memikirkan hal berlebihan untuk membawa kembali Manchester City ke jalur kemenangan.

Untuk itu, pelatih asal Spanyol tersebut mengatakan dirinya akan menerapkan cara sederhana demi membawa para pemainnya tampil dengan maksimal.

"Jika ada momen yang tidak bisa saya pikirkan secara berlebihan, maka itu adalah saat ini," ujar Guardiola dilansir dari laman ANTARA.

Berita Terkait :
1
2 3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:40
01:00
01:59
02:27
01:42
01:36
Viral