James Milner dan Phil Foden wakili persaingan panas Manchester City vs Liverpool..
Sumber :
  • teamtalk

Preview Piala Liga Inggris: Manchester City vs Liverpool, Persaingan Panas Seusai Piala Dunia 2022

Kamis, 22 Desember 2022 - 23:33 WIB

Big Match Piala Liga Inggris

Meski Piala Liga Inggris bukan Liga Inggris, persaingan tetap akan terasa sama. Mengingat insiden pada Oktober 2022, asisten manajer Liverpool, Pepijn Lijnders menyerukan respek dari pendukung menjelang pertemuan Liverpool dengan Manchester City.

Untuk menghindari suasana panas menjelang laga di Stadion Etihad, Kamis (22/12/2022) malam waktu Inggris atau Jumat dini hari WIB, Ketua Eksekutif Liverpool, Billy Hogan dan mitranya dari City, Ferran Soriano, telah membuat kesepakatan.

Hogan dan Soriano menulis surat bersama kepada para pendukung agar mereka bertanggung jawab.

"Sangat positif bahwa dua klub sudah bekerja sama. Ferran dan Billy membuat pernyataan yang bagus," kata Lijnders.

"Kami tahu pertandingan melawan City penting dan dari persaingan muncul emosi, maka surat pernyataan bersama itu bagus."

 

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
01:14
01:09
11:06
02:21
21:38
03:32
Viral