Ilustras - 9 pemenang dan pecundang di 16 besar Piala Dunia 2022, dari Maroko sampai Cristiano Ronaldo..
Sumber :
  • Dok. FIFA

9 Pemenang dan Pecundang di 16 Besar Piala Dunia 2022, dari Maroko sampai Cristiano Ronaldo

Rabu, 7 Desember 2022 - 18:03 WIB

Jakarta - Laga-laga 16 besar Piala Dunia 2022 telah usai dihelat. Banyak drama dan kejutan tercipta, khususnya yang berkaitan dengan Maroko hingga Cristiano Ronaldo

Brasil, Prancis, Argentina, Belanda, hingga Portugal merupakan beberapa kesebelasan yang melenggang ke perempat final Piala Dunia 2022. Adapun Spanyol, Polandia, sampai Amerika Serikat angkat koper karena mengalami kekalahan. 

Babak 16 besar Piala Dunia 2022 pun meninggalkan banyak cerita. Ada pemain-pemain yang bersinar dan menuai atensi positif selama fase ini. 

Akan tetapi, ada pula pemain dan kesebelasan yang mengukir catatan buruk di 16 besar Piala Dunia 2022. Tim redaksi Tvonenews.com kemudian merangkum pihak-pihak yang menjadi pemenang dan pecundang. 

Tercatat ada sembilan pemenang dan pecundang di 16 besar Piala Dunia 2022, siapa sajakah mereka? Berikut ulasannya.
Pemenang
1. Maroko


Skuad Maroko merayakan kemenangan atas Spanyol (dok. FIFA).

Bersua Spanyol di babak 16 besar, Maroko tampil heroik dan disiplin. Pasukan Walid Regragui menerapkan taktik pragmatis demi melaju ke delapan besar. 

Taktik yang diterapkan Maroko pun sukses menumbangkan Spanyol. Maroko diluar dugaan berhasil menang lewat drama adu penalti. Seluruh skuad Maroko pun menjadi pemenang, mengingat mengukir sejarah impresif.

2. Lionel Messi


Lionel Messi (dok. FIFA).

Berita Terkait :
1
2 3 4 5 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:50
03:27
02:06
03:04
03:16
05:48
Viral