Pemain Barcelona, Gavi.
Sumber :
  • Barcelona

Horor! Demi Kemenangan Barcelona, Gavi Nyaris 'Tumbalkan' Kepala

Senin, 13 Maret 2023 - 10:14 WIB

tvOnenews.com - Gelandang Barcelona, Gavi melakukan tindakan heroik dengan memblok operan pemain Athletico Bilbao menggunakan tekel kepala dalam pertandingan lanjutan Liga Spanyol, Senin (13/3/2023).

Dalam sebuah video yang dibagikan TV La Liga di Twitter, Gavi terlihat terjatuh ketika gelandang Bilbao, Dani Garcia menggiring bola.

Kemudian, Gavi secara tidak diduga menggunakan kepalanya untuk membuang bola jauh dari Garcia.

"Gavi mempertaruhkan kepalanya secara harfiah untuk Barca," tulis akun Twitter TV La Liga.

Bukan hanya sekali, Gavi melakukan aksi berbahaya tersebut dua kali dalam pertandingan Barcelona menghadapi Bilbao.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:57
02:35
05:18
01:38
02:23
03:56
Viral