Timnas Indonesia.
Sumber :
  • PSSI

Pengamat: Indonesia Berpotensi Kena Sanksi FIFA, Akmal Marhali Ungkap Ada Intervensi Pemerintah

Senin, 3 April 2023 - 21:06 WIB

Menurut dia, ada unsur intervensi pemerintah dibalik batalnya Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 2023, seperti aksi penolakan pemprov di berbagai daerah Indonesia dan rencana memindahkan Israel ke Singapura.

"Sebabnya adalah ada intervensi negara karena sudah ada lobi untuk mencoreng Israel, lalu memindahkan ke Singapura, itu yang membuat FIFA mungkin geram dengan Indonesia," ujarnya.


Diskusi Publik Bayang-bayang Sanksi FIFA dan Batalnya Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 di Kantor DPP PKB, Jakarta pada Senin (3/4/2023). Foto: tvonenews/Rika Pangesti

Akmali berharap baik pemerintah dan PSSI dapat mengambil pelajaran atas kejadian ini dan tidak terulang kembali ke depannya.

Solusi harus ada baik secara hukum dan moral untuk menyelesaikan masalah tersebut.

"Paling penting bagaimana kita ke depannya jangan sampai kasus seperti berulang dan penyelesaiannya hanya sedih dan tidak ada penyelesaian secara hukum dan moral," ucap Akmali.

Ia secara blak-blakan bahwa harus ada pihak yang bertanggung jawab atas gagalnya Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 2023.

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:33
07:01
06:26
01:11
02:39
02:22
Viral