3 fakta seusai duel Indonesia vs Palestina: Rafael Struick banjir pujian, Dimas Drajad..
Sumber :
  • PSSI

3 Fakta Seusai Duel Indonesia Vs Palestina: Rafael Struick Banjir Pujian, Dimas Drajad...

Rabu, 14 Juni 2023 - 22:07 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Rafael Struick dan Dimas Drajad banjir pujian seusai Timnas Indonesia menghadapi Palestina, di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Rabu (14/6/2023) malam WIB. 

Shin Tae-yong membuat sejumlah perbedaan dalam starting line-up melawan Palestina. Juru taktik asal Korea Selatan itu menurunkan Rafael Struick sejak menit pertama. 

Struick diduetkan dengan Dimas Drajad untuk mempertajam lini serang Garuda. 

Sayangnya, performa lini serang Timnas Indonesia tidak sesuai harapan. Berbagai peluang yang dibuat gagal berbuah manis hingga pertandingan berakhir. 

Shin Tae-yong pun terlihat frustrasi melihat anak-anak asuhnya gagal memaksimalkan peluang. 

Berikut ini setidaknya ada tiga fakta menarik selepas pertandingan, yang melibatkan Rafael Struick hingga Dimas Drajad. 

Berita Terkait :
1
2 3 4 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
04:54
01:50
07:48
06:00
29:01
06:18
Viral