Erick Thohir.
Sumber :
  • PSSI

Target Pendapatan Rp260 Miliar Timnas Indonesia dari PT Garuda Sepakbola Indonesia, Dari Mana Saja?

Sabtu, 24 Juni 2023 - 09:28 WIB

tvOnenews.com - Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) mengaktifkan kembali PT Garuda Sepakbola Indonesia untuk mengkomersialisasikan tim nasional Indonesia. 

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir mengakui dari perusahaan ini pendapatan Rp260 miliar sebagai target akan tercapai. 

"Disini tim nasional dikelola secara profesional dan berkelanjutan, termasuk pertama kalinya PSSI bisa menjual hak siar secara bersamaan selama satu tahun," kata Erick Thohir, Jumat (23/6/2023). 

Dari hak siar tersebut, PSSI mendapatkan Rp56 miliar untuk 8-10 pertandingan internasional hingga akhir 2023 mendatang. 

Selain dari hak siar, lanjut Erick Thohir, PSSI pun akan memaksimalkan pemasukan dari sosial media dan iklan di LED stadion. 

"Kita tender antara hak siar dua televisi agar aset LED atau billboard itu bisa dibuka kembali, bukan justru dipasangkan iklan yang tidak ada kontribusinya pada timnas, bukan televisinya," kata Erick. 

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
03:40
01:00
01:59
02:27
01:42
01:36
Viral