Sumber :
- tvOnenews.com/Julio Trisaputra
Ada Desakan ‘STY Out’ karena Hasil Buruk Timnas Indonesia di 2 Pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026, Pandit Ini Bilang…
Selasa, 28 November 2023 - 11:19 WIB
“Ini hanya masalah planning yang tidak berjalan dengan baik, setidaknya beri kesempatan STY hingga Piala Asia, hingga Piala Asia U-23 dan juga melihat bagaimana di Maret nanti,” paparnya.
Apabila hasilnya masih juga kurang baik itu yang perlu dievaluasi sehingga akan memberikan dampak bagus bagi tim.
“Jangan sia-siakan tim yang dibangun STY karena hasil ini kemudian diganti pelatih. Akan mulai dari nol lagi, risikonya sangat besar,” tegasnya.
(amr)
Temukan artikel menarik tvOnenews.com lainnya di sini, Google News.